About Us
We are Cyber Sentinel Secure, free cyber security education for all ethnicities, all religions, all races and all groups. This service is only addressed to God so that God alone is glorified.
Pelatihan Pentest Aplikasi Web

Selamat datang di Pelatihan Pentester Web gratis kami.Program ini dirancang untuk membekali Anda dengan keterampilan penting dalam penetration testing & mengamankan aplikasi web. Silabus kami didasarkan pada Web Security Testing Guide (WSTG) dan Offensive Security (Offsec), dua pedoman terkemuka di industri keamanan. Materi pelatihan mencakup teknik-teknik pemeriksaan keamanan, analisis risiko, identifikasi kerentanan, dan pengujian penetrasi secara menyeluruh.
Program ini dirancang untuk membekali siswa dengan keterampilan yang diperlukan untuk menjadi seorang pentester web handal, sesuai dengan tuntutan industri. Dengan mengikuti training ini siswa bisa untuk menjadikan profesi pentester sebagai sumber penghasilan yang memadai. Semua yang kami lakukan di sini adalah segala upaya kami didedikasikan semata-mata hanya untuk kemuliaan Allah, Soli Deo Gloria.
Untuk tahun 2024 yang terseleksi dan diterima adalah 93 siswa dari ratusan pendaftar. Untuk batch #2 ujian seleksi dibuka dibulan Maret 2025.
Pengajar & penguji :
- Pengajar : Yohanes Nugroho, S.T, M.T, MSc, OSCP, OSWE, OSEP, OSED, OSCE3
- Penguji : Kurniawan, S.Kom, M.Cs.
Bulan Training
Ujian dalam training
bulan magang di PT
Dukungan industri
Training ini didukung oleh X-code (PT. Teknologi Server Indonesia) untuk memberikan fasilitas bagi siswa didik program training ini.
Call for supportOur Services
Layanan kami
Free VPS Kali Linux
Program Free lab untuk pentester dengan VPS Kali Linux gratis.
Daftar VPS Pentest LabOur Team
Cyber Sentinel Secure Team

Kurniawan, S.Kom, M.Cs
Master of Computer Science from Gadjah Mada University (UGM). Pendiri & Penguji ujian
Yohanes Nugroho, S.T, M.T, MSc, OSCP, OSWE, OSEP, OSED, OSCE3
Master, Informatics from Institut Teknologi Bandung (ITB) & MsC Cyber Security – University Of London. Pengajar
Era Riece, S.Kom
Bachelor of Information System from Duta Wacana Christian University Managemen
Maria Cynthia Purnamasari
The highest leader in the cybersecurity and cloud services company at PT. Teknologi Server Indonesia. CEO of X-code

Testimonial
Testimonial, kesan dan pesan selama mengikuti pelatihan